BAB 1 Hakikat Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Mengembangkan Kemampuan Utuh Sarjana Atau Profesional
Hakikat Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Mengembangkan Kemampuan Utuh Sarjana Atau Profesional September 27, 2024 Syahrani Puan Moredi NIM 12405061060098 1C Kesejahteraan Sosial UIN Syarif Hidayatullah Jakarta RANGKUMAN HASIL PRESENTASI BAB 1 DARI KELOMPOK 1 Pengertian PKN Secara Etimologis : berasal dari kata "pendidikan" dan "kewarganegaraan". Pendidikan yang berarti usaha sadar dan terencana agar peserta didik aktif mengembangkan potensi diri, sedangkan kewarganegaraan berarti segala hal-hal yang berhubungan dengan warga negara. Secara Yuridis : membentuk peserta didik menjadi manusia yang memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air. Secara Terminologis : program pendidikan berintikan demokrasi politik, diperluas dengan sumber pengetahuan pengaruh positif dari pendidikan sekolah, masyarakat, dan orang tua. Kenapa PKN Diperlukan? Sebagai pembentukan karakter, untuk membangun rasa kebangsaan dan cinta tanah air. Kesadaran bernegara, untuk meningkat...